Tamak adalah suatu sikap tidak rela terhadap pembagian dan pemberian Allah. Orang yang mempunyai sifat tamak biasanya mempunyai banyak harapan dan keinginan untuk menguasai apa yang dimiki oleh orang lain. Beda halnya dengan sifat qana'ah, qana'ah adalah lawan dari sifat tamak yang memiliki pengertian rela terhadap pemberian, atau pasrah.
Orang yang tamak dalam hidupnya adalah orang yang paling banyak mengeluh. Tamak identik dengan sikap suka memburu keduniaan.
Orang bijak mengatakan bahwa tipu daya setan terhadap manusia adalah melalui sifat tamak dan banyak angan-angan.
Dalam sebuah riwayat Rasulullah bersabda : "Tiada yang melemahkan anak cucu adam kecuali dua perkara, yakni tamak dan angan-angan."
dan biasanya orang yang tamak tidak suka membantu orang lain karena ia juga yang menghabiskan harta orang yang butuh. Contohnya ada seorang pengusaha sukses punya banyak rumah, selalu tinggal di hotel sementara ada orang yang membutuhkannya tidak ia bantu.
Tamak, sifat tercela
di terbitkan oleh taufiq sutyarahman
Label: artikel islami
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Baca juga Artikel Ini
- Nama Kota Di Indonesia Dalam Bahasa Arab
- Tashiru - T4 (Tasbih, tahmid, tahlil dan takbir)
- Justice voice - Problema
- Justice voice - Rumus canggih
- KECAP SEREPAN TINA BASA INGGRIS
- Stem Cell Kaitannya Dengan Mekanisme Kerja Regenerasi Sel Punca
- Justice Voice - Futur
- Hawari - Bulan Mulia
- KAWIH, TEMBANG, KAKAWIHAN, JEUNG SISINDIRAN
- Kecap serepan tina basa arab
0 komentar:
Posting Komentar